Find Us On Social Media :

Bahan Alami yang Ampuh Menghilangkan Bekas Jerawat, Patut Dicoba Nih!

By Ristiani Theresa, Kamis, 18 Februari 2021 | 19:33 WIB

Menghilangkan bekas jerawat dengan bahan alami

Pijat daerah yang terkena selama 5 hingga 10 menit. Biarkan selama setidaknya 1 jam sebelum membilasnya dengan air hangat.

Pilihan lainnya adalah mencampurkan beberapa tetes minyak lavender dalam 1 sendok makan minyak kelapa, oleskan pada area yang terkena dan pijat perlahan selama beberapa menit.

Biarkan selama 20 hingga 30 menit, lalu bilas dengan air hangat.

Ulangi salah satu dari solusi ini satu atau dua kali sehari selama beberapa minggu.

Baca Juga: Cara Menghilangkan Flek Hitam dengan 4 Bahan Alami Menurut Dermatolog

2. Aloe vera atau lidah buaya, untuk menghilangkan bekas jerawat

Aloe vera adalah bahan penghilang bekas luka alami, karena sifat anti-inflamasi dan antibakterinya.

Tak hanya itu, lidah buaya juga menjadi emolien alami, yang membantu memperbaiki kulit yang rusak dan meningkatkan pertumbuhan kulit yang sehat.

Lidah buaya juga meningkatkan elastisitas jaringan baru yang terbentuk.

Cara menggunakannya adalah sebagai berikut.