Find Us On Social Media :

Anya Geraldine Tak Bisa Pulang Gegara Banjir Sampai Mengungsi ke Hotel, Warganet: Ya Udah Nginep di Rumahku Aja

By Rizqy Rhama Zuniar, Sabtu, 20 Februari 2021 | 14:58 WIB

Anya Geraldine di Instagram

"Aku ngungsi gak bisa pulang, kamu aman gak?" tulis Anya.

Baca Juga: Hujan Deras Guyur Ibu Kota, Berikut 26 Lokasi di Jakarta dan Sekitarnya yang Tergenang Banjir

Melalui unggahannya tersebut, Anya juga memamerkan beberapa potret dirinya yang sedang mengungsi ke hotel karena tak bisa pulang.

Ia mengunggah potret dirinya di depan cermin kamar mandi hotel.

Baca Juga: Gantikan Posisi KD dan Jatuh ke Pelukan Anang Hermansyah, Ashanty Ngaku Sampai Drop Gegara Sering Dibanding-bandingkan dengan Ibu Kandung Aurel Hermansyah: Aku Nangis...

Anya juga memposting potret dirinya yang sedang tiduran di atas kasur hotel sambil menutupi tubuhnya dengan selimut.

Netizen yang melihat unggahan itu pun langsung membanjiri kolom komentar postingan Anya dengan beragam respon.

Baca Juga: Gagal Nikah dengan Adit Jayusman, Ayu Ting Ting Boyong Keluarganya Pergi Liburan, Intip Beberapa Destinasi Pelipur Lara sang Pedangdut!

Ada yang menuliskan doa agar sang selebgram tetap aman meski harus mengungsi ke hotel.

Namun ada pula warganet yang justru menawarkan Anya untuk mengungsi ke rumah mereka daripada harus di hotel.