Laporan Wartawan Grid.ID, Rangga Gani SatrioGrid.ID - Masih ingat dengan penangkapan Catherine Wilson yang terjadi di kediamannya, di kawasan Cinere pada 17 Juli 2020 silam?Saat polisi mengamankannya, ibunda Catherine Wilson, Rosita Wilson menyaksikan langsung.
Baca Juga: Catherine Wilson Baru Sadar Kalau Menggunakan Narkoba Hanya Menyakiti Diri SendiriSehingga Catherine Wilson mengaku bahwa sang bunda sempat syok.Ia pun menyampaikan ucapan penyesalannya atas kelakuannya.
Baca Juga: Salut! Catherine Wilson Ogah Salahkan Lingkungan Sebagai Penyebab Dirinya Menggunakan NarkobaTak lupa permohonan maaf juga disampaikan model seksi itu.