Campur dengan lemon dan madu secukupnya.
Kamu juga bisa meminum 1 sendok teh cuka sari apel 3 kali sehari untuk hasil yang lebih baik.
6. Sup
Sejumlah penelitian mendukung manfaat sup dalam membantu meredakan hidung tersumbat.
Dari sup ayam hingga sup sayuran dengan bumbu segar, kamu dapat memilih dari berbagai resep favorit.
Baca Juga: 10 Makanan Agar Kita Nggak Gampang Sakit, Yuk Konsumsi Mulai Hari Ini!
7. Irigasi hidung
Irigasi hidung sangat efektif untuk meredakan hidung tersumbat dan iritasi.
Kamu dapat melarutkan ½ sendok teh garam ke dalam ½ cangkir air hangat.
Tuang campuran dalam botol peras.
Baca Juga: Lakukan 3 Gerakan Simpel ini, 20 Detik Hidung Tersumbat Bisa Teratasi!
Teteskan 5 tetes larutan ke dalam satu lubang hidung sambil memiringkan kepala agar keluar dari lubang hidung lainnya.
Lakukan ini dengan setiap lubang hidung, maka akan menenangkan sinus dan membuang bakteri.
(*)