Find Us On Social Media :

Eksistensinya Makin Melejit Sebagai Selebgram, Anya Geraldine Akhirnya Buka-bukaan Tentang Sejarah Nama Nur Amalina yang Disandangnya

By Mahdiyah, Selasa, 2 Maret 2021 | 12:43 WIB

Anya Geraldine

Laporan Wartawan Grid.ID, Mahdiyah

Grid.ID - Siapa yang tak mengenal Anya Geraldine? Model cantik ini sudah dikenal banyak orang.

Ia memulai kariernya dengan bersekolah di sekolah model milik Kimmy Jayanti, Kimmy Jayanti School.

Namanya pun mulai mencuat ke publik saat ia membuat vlog bersama sang kekasih saat liburan.

Baca Juga: Transformasi Penampilan Gritte Agatha Dulu vs Sekarang, Netizen Dibuat Heran: Cute-nya Konsisten Sekali

Karena hal itu, ia dipanggil oleh KPAI karena dinilai mengunggah konten yang terlalu bebas.

Sejak saat itu, ia justru mulai terkenal dan menjajal dunia akting.

Perempuan kelahiran 15 Desember 1995 ini pun digandeng oleh Rizky Febian menjadi model di video klip lagu berjudul "Garis Cinta".

Baru-baru ini, ia buka-bukaan tentang nama aslinya, Nur Amalina Hayati.

Baca Juga: Sekian Lama Isolasi Diri dengan Sang Kakak, Arsy Menjerit Bahagia Peluk Ayah dan Adiknya Usai Negatif Corona dan Keluar dari Kamar Isolasi

Melansir kanal Youtube Pos Indonesia The Story pada Selasa (2/3/2021), ia menceritakan sejarah namanya yang begitu berbeda.