Find Us On Social Media :

Sering Salah Kaprah! Ternyata Ini Bedanya Antara Hydrating dan Moisturizing Pada Skincare yang Perlu Kamu Tahu

By Ristiani Theresa, Rabu, 3 Maret 2021 | 14:16 WIB

Perbedaan Hydrating dan Moisturizing

Menghidrasi berarti menambah kelembapan pada kulit

Hidrasi mengacu pada jumlah air pada kulit.

Dan hydrator adalah suatu produk yang diformulasikan dengan bahan khusus yang mampu meningkatkan kadar air pada kulit.

Bahan-bahan khusus ini adalah humektan.

Humektan mampu menyerap kelembapan lingkungan dan mengantarkannya ke lapisan kulit, sehingga kulit terhidrasi dengan baik.

Baca Juga: Nggak Main-main! Segini Harga Deodoran Mewah Syahrini yang Bikin Ketiaknya Glowing

Contoh humektan adalah gliserin dan madu.

Jadi, jika kulitmu dehidrasi, jangan lupa gunakan produk yang memiki efek hidrasi.

Hal ini mampu membantu kulitmu mendapatkan kembali kelembapan yang tepat.

Melembapkan berarti mengunci kelembapan pada kulit

Hidrasi seperti memberikan segelas air untuk kulitmu.