Laporan Wartawan Grid.ID, Bella Ayu Kurnia PutriGrid.ID - Jumat (12/3/2021) kemarin, merupakan hari bahagia bagi ustaz kondang Tanah Air, yakni ustaz Syam.Ustaz Syam telah menikahi wanita pujaan hatinya yang diketahui bersama Jihan Salsabila.Momen tersebut tentu saja jadi hal yang tak terlupakan bagi kedua mempelai.
Baca Juga: Suaminya Resmi Menjadi Orang Nomor Satu Kendal, Chacha Frederica Beri Peringatan untuk Dico Ganinduto: Yang Kamu Ucapkan Hari Ini Disaksikan Allah SWTApalagi, ustaz Syam selama ini dikenal sebagai ustaz yang santai dan baik kepada semua orang.Banyak kalangan selebriti yang turut bersuka ria atas pernikahan ustaz Syam itu, salah satunya adalah Chacha Frederica.Perempuan berusia 31 tahun itu memang dikenal bersahabat baik dengan ustaz Syam.
Baca Juga: Suaminya Resmi Dilantik Sebagai Bupati Kendal, Chacha Frederica Ungkap Pesan Mendalam: Sumpah, Jabatan Kamu Hari Ini Disaksikan Allah!Sang aktris dan ustaz Syam diduga berteman baik karena bertemu di sebuah acara di salah satu televisi swasta.Namun, Chacha Frederica ternyata tak mempunyai kesempatan untuk hadir secara langsung dalam pernikahan sahabatnya itu.