Find Us On Social Media :

Dukung WFH Selama Pandemi Covid-19, Brother Luncurkan Seri Terbaru Printer Ink Tank Mumpuni yang Cepat dan Efektif Saat Digunakan

By Grid, Senin, 15 Maret 2021 | 15:50 WIB

Grid.id - Masa depan bisnis cetak kian berubah, dan dengan peralihan ke trend bekerja atau belajar dari rumah (WFH), SOHO dan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM), Brother telah mengembangkan seri Printer Ink Tank terbaru yang simple dan praktis, hemat tempat, mempunyai kecepatan cetak dan efektivitas biaya yang luar biasa.

Semua itu diberikan tanpa mengurangi konektivitas, kualitas cetak, dan fitur.

“Dengan meningkatnya trend bekerja dari rumah (WFH) ataupun belajar dari rumah dan penerapan protokol social distancing pada perkantoran, manfaaat dari penggunaan printer anda dapat memberikan pengaruh yang signifikan untuk menghemat biaya dan meningkatkan produktivitas.”

Kata Susanto Liu, Chanel & Product Manager Printing Group, PT Brother International Sales Indonesia.

Baca Juga: Usai Lamaran, Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Bocorkan Deretan Rangkaian Acara Menjelang Pernikahannya

“Seri Printer Ink Tank terbaru dari Brother memberikan solusi yang handal serta terjangkau, 1 paket lengkap dengan banyak keuntungan yang dapat memenuhi kebutuhan kualitas cetak yang maksimal dengan biaya cetak yang rendah untuk di rumah maupun kantor.

Dan tentunya, beberapa seri Printer Ink Tank ini dilengkapi dengan fitur wireless dan mobile connectivity untuk meningkatkan produktivitas kerja anda.”

Seri ini menampilkan 6 model baru untuk memenuhi setiap kebutuhan bisnis anda.

Performa dan fitur yang sudah disempurnakan pada seri terbaru ini adalah:

Hemat Biaya yang Luar Biasa

• Hemat biaya cetak-per-halaman – Ultra high-yield ink refill bottles memungkinkan anda untuk mencetak hingga 7.500 halaman hitam putih dan 5.000 halaman berwarna untuk ukuran kertas A4

Baca Juga: Putrinya Belum Sah Dihalalin, Ashanty Malah Rekomendasikan Aurel Hermansyah Beli Benda Ini Demi Malam Pertama Menakjubkan: Ini Satu, Buat Malam Pertama

Mengurangi Pemborosan Kertas Secara Otomatis – Mengurangi pemborosan kertas hingga 50% dengan fitur duplex (Print bolak balik secara otomatis).

• Award-winning reliability – Mengurangi biaya perbaikan dan servis terbaik dengankomitmen award-winning “Customer First”. Mudah Digunakan

• One-touch Copy Shortcut yang dapat disesuaikan – Dengan fitur one-touch copy dapat memudahkan akses lebih cepat untuk mengunakan fungsi copy

• Mudah Dipasang & Digunakan – Seri ini dapat langsung digunakan tanpa perlu menginstal driver apapun pada Windows 10 PC dan Notebook anda.

Baca Juga: Seolah Ingin Menunjukkan Kegelisahan Hatinya, Amanda Manopo Kembali Galau di Media Sosial: Ingin Istirahat Sebentar

• Kemudahaan Pengguna – Penggunaan user interface yang sudah disempurnakan agar lebih mudah dari sebelumnya untuk cetak, scan atau copy.

• Akses Mudah Untuk Isi Ulang – Sistem Tangki Isi Ulang yang bisa diakses dari depan yang dapat meningkatkan kecepatan pengisiian ulang tinta dengan rapi & efisien

• Kemampuan Multi-page copy, scan & fax – Performa multi-page copy, scan dan fax1

Anda bisa melakukan Copy, Scan dan Fax dokumen berlembar lembar secara otomatis dengan menggunakan fitur Automatic Document Feeder (ADF) dengan kapasitas 20 lembar.

Baca Juga: Ketiban Rezeki Nomplok Bakal Didapuk Jadi Artis FTV Saingi Raffi Ahmad, Dimas Ramadhan Diboyong Rieta Amilia Casting hingga dapat Wejangan dari Sutradara: Yang Penting Banyak Belajar dan Rendah Hati

• Memantau Level Tinta Dengan Mudah – Penutup dari Tangki Tinta yang transparan memungkinkan Anda melihat jelas level tinta anda untuk melakukan pengisian kembali.

 

Meningkatkan Produktivitas Anda

• Kecepatan Cetak Tinggi – Nikmati kecepatan hingga 17 ipm untuk hitam putih dan 16.5 ipm untuk berwarna.

• Cetak Halaman Pertama Dengan Cepat – Menghemat waktu anda dengan hasil cetak halaman pertama yang cepat. Hanya 6 detik untuk hitam putih dan 6.5 detik untuk berwarna.

• Kualitas Cetak Profesional – New dye-based black ink menghasilkan kualitas cetak foto yang cemerlang, garis yang tajam dan Teks yang jelas dengan kecerahan warna yang maksimal.

Baca Juga: Rebahan Manja dengan Seprai hampir Rp 13 Juta, Nagita Slavina Sukses Bikin Netizen Ngelus Dada: Berasa Tidur di Syurga...

Berbagi Pilihan Konektivitas – Dapat dengan mudah membagikan manfaat printer anda keseluruh pengguna dengan konektivitas ethernet dan Wi-Fi.

 

Cetak Darimana Saja

• Email print – Dimanapun anda berada, anda cukup mengirimkan dokumen melalui email untuk dicetak pada printer ini.

• Cetak Dari Mobile Dengan Mudah – Cetak langsung dari iPhone, iPad, Androidatau Windows dengan handphone Anda melalui Brother’s iPrint&Scan, Apple Airprint, dan Mopria

• Scan dan print tanpa akses jaringan – Koneksi Wi-Fi Direct memungkinkan untuk mencetak atau scan secara langsung dari handphone anda tanpa akses jaringan

Baca Juga: Rumah Tangganya Jauh dari Isu Miring, Ari Wibowo Beri Tips Penting Agar Hubungan Suami-Istri Bisa Langgeng: Jangan Pernah Membandingkan

Seri Line-up dan Ketersediaan

Seri terbaru ini akan hadir pada 15 Maret 2021.

Untuk info lebih lanjut, dapat mengunjungi www.brother.co.id.

Semua harga sudah termasuk pajak yang berlaku dan termasuk 3 tahun garansi.

Mesin ini dapat dibeli melalui Brother Indonesia authorised resellers, marketplace and e-commerce yang didukung oleh 147 Brother Authorized Service Point yang tersebar di 77 kota seluruh Indonesia.

(*)