Find Us On Social Media :

Tips Menyimpan Uang di Deposito Berjangka, Alternatif Minim Risiko untuk Kamu yang Enggan Berinvestasi!

By Ragillita Desyaningrum, Rabu, 17 Maret 2021 | 18:21 WIB

Deposito berjangka dapat menjadi pilihan untuk kamu yang mau menyimpan uang dengan aman dan minim risiko. Salah satu kelebihan deposito berjangka dibandingkan tabungan biasa adalah suku bunga yang relatif lebih tinggi.

Seperti yang tadi telah disebutkan, biasanya jangka waktu yang ditentukan bank adalah mulai dari 1, 3, 6, 12 hingga 24 bulan.

Perbedaan jangka waktu ini dipengaruhi oleh besaran bunga deposito yang diberikan oleh bank.

Baca Juga: Berkoar Tuding Putri Delina Bawa Harta Peninggalan Lina Jubaedah Tanpa Izin, Teddy Pardiyana Ternyata Sudah Dua Kali Datang ke Bank Deposito

Perhatikan biaya deposito

Umumnya, produk deposito bank tidak mengenakan biaya administrasi bulanan.

Meski begitu, nasabah tetap harus memastikan biaya administrasi serta biaya penalti apabila melakukan penarikan sebelum uang jatuh tempo.

Baca Juga: Dorce Gamalama Ngaku Bangkrut Tapi Punya 3 Rumah, Mobil Alphard dan Deposito 3 Miliar, Bikin Netizen di Sosial Media Debat

Perhatikan penarikan biaya penalti

Ada kalanya nasabah dihadapkan dengan berbagai kejadian tak terduga yang membuatnya harus melakukan penarikan deposito sebelum jatuh tempo.

Sebenarnya hal ini diperbolehkan, namun biasanya ada biaya penalti yang harus dibayarkan nasabah.

 

(*)