Find Us On Social Media :

Berkunjung ke Solo, Rian D’Masiv Makan Siang Bersama Putri dan Pangeran Keraton Solo, Sang Vokalis: Alhamdulillah, Berkesempatan Makan Nasi Gudeg...

By Bella Ayu Kurnia Putri, Minggu, 21 Maret 2021 | 13:09 WIB

Rian D’Masiv

Laporan Wartawan Grid.ID, Bella Ayu Kurnia Putri

Grid.ID - Siapa yang tak kenal dengan Rian D’Masiv.

Lelaki berusia 34 tahun itu telah lama menjajaki dunia musik Indonesia.

Selain itu, Rian juga dikenal luas sebagai salah satu vokalis dari band D’Masiv.

Baca Juga: Niat Hati Ingin Tengok Saudara-saudara Korban Banjir di Kalimantan Selatan, Rian D’Masiv Malah Ketemu Presiden Jokowi

Tak tanggung-tanggung, berkat suara merdu serta gaya uniknya, Rian bisa membawa D’Masiv menjadi salah satu grup musik yang selalu dinantikan kehadirannya.

Meski kini D’Masiv sudah jarang tampil di layar kaca, namun Rian tetap sering membagikan kehidupannya lewat media sosial.

Bahkan, baru-baru ini, Rian diketahui sedang berkunjung ke Solo.

Baca Juga: Gegara Cintanya Ditolak, Rian D'Masiv Berhasil Ciptakan Lagu 'Cinta Ini Membunuhku' di Bangku SMA

Hal itu dapat dilihat dalam unggahan di Instagram pribadinya @rianekkypradipta.

Pada Minggu (21/3/2021), Rian mengunggah sebuah foto yang menunjukkan dirinya sedang makan siang.

Namun ada satu hal yang spesial dari unggahan tersebut.

Baca Juga: Keluarganya Punya Kebiasaan Khusus yang Sudah Dilakoni Sedari Dulu, Ashanty Meragu Atta Halilintar Bakal Mau Ikut-ikutan: Kalau Udah Nikah, Atta Mau Nggak?

Rian D’Masih ternyata makan siang ditemani oleh putri dan pangeran Keraton Solo.

Putri Keraton Solo yang menemaninya adalah G.K.R Wandansari alias Gusti Moeng.

Gusti Moeng merupakan anak dari Pakubuwana XII.

Baca Juga: Tak Tahan Privasinya Kerap Dilanggar, Seungmin Stray Kids Ungkapkan Kekesalannya di Komunitas Penggemar Gegara Tindakan Sasaeng Fans

Lalu, Rian juga ditemani oleh Kanjeng Pangeran Eddy Wirabhumi yang merupakan suami dari Gusti Moeng.

Dalam foto itu, Rian D’Masiv bersama putri dan Pangeran Keraton Solo terebut duduk di lantai dengan beralaskan tikar.

Baca Juga: Masuk Umur Kepala 4, Astrid Kuya Mulai Was-was hingga Sebut Rasa Takut Mulai Berdatangan: Setiap Ultah Itu Terus yang ada di Pikiran

Selain itu, menu makan siang yang mereka santap adalah nasi gudeg.

Alhamdulillah berkesempatan makan siang nasi gudeg di Keraton Solo bersama Kanjeng Pangeran Eddy Wirabhumi dan gusti Moeng,” pungkas dia dikutip Grid.ID.

(*)