Find Us On Social Media :

4 Rahasia Atur Uang untuk Wanita Usai Hadapi Perceraian, Nomor 3 Jangan Sampai Lupa!

By Devi Agustiana, Senin, 22 Maret 2021 | 16:11 WIB

Agar keuangan tetap stabil, maka wanita perlu melakukan beberapa hal usai perceraian.

Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana

Grid.ID – Berurusan dengan perceraian tidaklah mudah, terutama karena itu melibatkan bagaimana cara menabung, menganggarkan, dan membelanjakannya kebutuhan yang sesuai.

Ada 4 rahasia yang perlu wanita ketahui dalam mengelola keuangan usai perceraian.

Dilansir Grid.ID dari laman Your Tango, berikut penjelasannya:

Baca Juga: Wajib Ganti Sebelum 31 Desember 2021, Inilah Keunggulan Kartu ATM Berbasis Chip, Punya Teknologi Canggih Buat Hindari Skimming

1. Tarik kredit segera

Setelah mengajukan gugatan cerai, tarik kredit segera setelah itu.

Jika kamu berusaha meningkatkan skor, lakukan setidaknya setiap 3 bulan.

2. Mulailah rencana pengeluaran

Pengetahuan adalah kekuatan dan kamu benar-benar perlu mengetahui berapa banyak yang dihasilkan dan berapa banyak yang dibelanjakan.

Temukan cara untuk menghemat uang dan pelajari cara membuat anggaran.

Baca Juga: Kartu Debit Mandiri Magnetic Stripe Mau Diblokir, Segera Ganti Sebelum 1 April 2021!