Udara kamar yang kering
Tahukah kamu bahwa AC atau pendingin ruangan yang sering kamu gunakan dapat membuat suhu ruangan menjadi kering?
Nah, akibat dari kondisi ini, lapisan lendir di dalam hidung pun juga ikut kering.
Padahalm lapisan lendir di dalam hidung ini seharusnya berperan dalam menjaga kelembaban hidung dan melindungi hidung dari benda asing yang masuk seperti debu.
Akibatnya, hidung kamu pun akan terasa kering dan gatal sehingg menyebabkan kamu bersin-bersin. (*)