Find Us On Social Media :

Alasan Mengapa Sup dan Kurma Wajib Ada di Daftar Menu Buka Puasa di Bulan Suci Ramadhan 2021

By Hananda Praditasari, Kamis, 1 April 2021 | 20:25 WIB

Deretan Menu makanan dan minuman yang wajib dikonsumsi saat berbuka puasa di Bulan Suci Ramadhan 2021

Secara tradisional, kurma dimakan untuk berbuka puasa sejak zaman Nabi Muhammad.

Kurma sangat bagus untuk berbuka puasa karena ia menyediakan gula alami untuk energi.

Selain itu kurma memberikan mineral seperti kalium, tembaga dan mangan serta merupakan sumber serat.

Kamu juga bisa mencoba buah-buahan kering lainnya seperti aprikot, buah ara, kismis atau plum, yang juga menyediakan serat dan nutrisi.

Baca Juga: Sambut Ramadhan 2021, Inilah Beragam Tradisi Bulan Puasa di 5 Negara, Ada yang Mengetuk Pintu Saat Sahur Hingga Menembakan Meriam Jadi Tanda Waktu Buka Puasa

3. Buah

Mengonsumsi buah juga cara tradisional untuk berbuka puasa dalam budaya Asia Selatan.

Pasalnya, buah menyediakan gula alami untuk energi, cairan dan beberapa vitamin dan mineral.

4. Sup

Di negara Arab, Mengonsumsi sup adalah cara ringan untuk menu berbuka puasa.

Baca Juga: Ramadhan 2021: Rekomendasi Makanan yang Perlu Dikonsumsi Ketika Sahur Agar Tetap Terhidrasi dan Kuat Jalani Ibadah Puasa

Selain memberikan cairan, sup yang dibuat dari kaldu daging dan kacang-kacangan juga bisa memberikan nutrisi dan energi dalam tubuh.

(*)