Laporan Wartawan Grid.ID, Corry Wenas Samosir Grid.ID - Nissa Sabyan kembali menjadi pemberitaan setelah sebuah video tentang dirinya viral di media sosial. Setelah dikabarkan jadi orang ketiga di rumah tangga Ayus Sabyan dan Ririe Fairus, Nissa diisukan tengah hamil.Video tersebut muncul di Youtube Maher Ghaisan.
Baca Juga: Ini Jawaban Tebe eks Personel Sabyan Gambus Jika suatu Hari Diundang ke Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus SabyanDalam video itu terlihat Nissa Sabyan Video sedang mengelus perutnya.Hingga muncul dugaan-dugaan Nissa Sabyan tengah berbadan dua.Terkait itu, rekan kerja Nissa, Syakir Daulay menanggapi kabar Nissa yang diduga tengah mengandung.
Baca Juga: Rumah Nissa Sabyan Diberondong Awak Media Sejak Skandal Hubungan Gelap dengan Ayus Viral, Ini Tanggapan Tebe eks Personel Sabyan GambusSyakir sendiri tidak ingin mengomentari lebih jauh soal kabar tersebut. Apalagi jelang ramadan ini, Syakir tak ingin berkomentar yang kurang pantas.
"Kalau melihat masalahnya sekarang apalagi banyak isu miring ya, yang penting jangan ngotorin hati kita lah mau Ramadan," ujar Syakir dikutip Grid.ID dari TB Channel, Jumat (2/4/2021).Dengan adanya isu ini menurut Syakir tak lantas membuat masyarakat menyoroti Nissa Sabyan dengan mengkaitkan shalawat.
Baca Juga: Disebut Pansos karena Klarifikasi Perihal Nissa Sabyan yang Diduga Hamil, Tebe Eks Sabyan Gambus Angkat BicaraSebab shalawat adalah kewajiban untuk umat muslim.Menurutnya dua hal tersebut tak saling berhubungan. Sehingga tak semestinya disangkutpautkan.Dan orang tidak menyalahkan shalawat dan hijabnya, karena emang manusia banyak salahnya. Sedangkan shalawat kan kewajiban untuk kita," ucapnya.Kendati begitu, pria 19 tahun itu mendoakan permasalahan yang dihadapi oleh Ayus dan Nissa Sabyan bisa segera terselesaikan.
Baca Juga: Beredar Video Nissa Sabyan Elus Perut Buncit Usai Kasus Perselingkuhan dengan Ayus Memanas, Mantan Personel Sabyan Buka SuaraKarena setiap orang pasti pernah melakukan kesalahan, dan sesama manusia tak pantas untuk menghakimi sesama."Semoga jelang ramadan ini diberikan yang terbaik. Support segala yang baik karena kita manusia tak luput dari kesalahan" tuturnya.
(*)