Find Us On Social Media :

Ini Alasan Gus Miftah Senang Dakwah di Club Malam

By Anggita Nasution, Selasa, 6 April 2021 | 14:00 WIB

Gus Miftah saat ditemui Grid.ID di Pondok Indah, Jakarta Selatan, Senin (20/3/2021).

Itu salah satu bentuk Gus Miftah untuk menyemangati anak-anak club malam dengan cara memberi nasihat tanpa menghakimi."Padahal saya selalu mengatakan Allah menciptakan manusia itu untuk saling mengenal dan menasehati bukan saling menilai dan menghakimi."

Baca Juga: Pernikahan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Banyak Dikritik Lantaran Kelewat Mewah Hingga Dihadiri Jokowi dan Prabowo, Begini Tanggapan Gus Miftah

"Kita sering kali menjadi hakim dan jaksa bagi kesalahan orang lain dan menjadi pengacara untuk diri kita sendiri, maka mereka saya kasih semangat," kata Gus Miftah.Selain itu, menurutnya pemilik Pondok Pesantren Ora Aji itu siapapun bisa menempati surga selagi ingin bertaubat.

Baca Juga: Beberkan Suasana Pertemuan Krisdayanti, Anang Hermansyah, dan Ashanty di Pernikahan Atta Halilintar-Aurel Hermansyah, Gus Miftah: Sangat Cair, Luar Biasa"Saya selalu mengatakan sama anak-anak dunia malam itu, pada akhirnya surga itu akan ditempati oleh ahli maksiat yang mau bertobat bukan orang yang sok suci namun pada akhirnya tersesat," tandas Gus Miftah.

(*)