Olahan ini membutuhkan waktu sekitar 30 menit saja.
Bahan-bahan yang dibutuhkan, yaitu:
1 kaleng ikan sarden (425 gram), jangan lupa ditiriskan.
600 ml minyak goreng.
Bahan pencelup:
Tepung terigu protein sedang 150 gram
Tepung tapioka 30 gram
Garam sekitar ¾ sdt
Merica bubuk ¼ sdt
Kaldu ayam ¼ sdt