1. Kontrol penggunaan kartu kredit
Kalau kamu punya kartu kredit, waspada adalah kunci utama.
Biasanya, kartu kredit memiliki sejuta bonus agar penggunanya rutin melakukan pembayaran.
Bila kurang kontrol diri, sebaiknya gunakan kartu debet saja untuk memastikan pengeluaran tidak lebih besar dari saldo rekening.
2. Deposit gaji dan penghasilan lain ke rekening tabungan
Daripada berbelanja, kayaknya lebih baik kamu menabung.
Supaya gak ludes langsung, kamu bisa mentransfer dana tabungan kamu ke rekening tabungan lainnya.
Bedakan rekening yang untuk foya-foya dan dana tabungan ya.
3. Simpan uang jajan