Find Us On Social Media :

Ziarah ke Makam Sang Ayah Jelang Ramadhan, Olla Ramlan Ungkap Panggilan Kesayangan dari Ayahnya: Kangen dipanggil 'Febiola'

By Mahdiyah, Minggu, 11 April 2021 | 10:43 WIB

Olla Ramlan

Laporan Wartawan Grid.ID, Mahdiyah

Grid.ID - Ramadhan 2021 tampaknya tinggal menghitung hari saja.

Ya, bulan ramadhan akan segera dimulai di pertengahan bulan April 2021.

Hari-hari menjelang bulan Ramadhan biasanya dimanfaatkan oleh banyak orang untuk berziarah ke makam.

Baik itu makam orang tua, keluarga, pasangan, atau teman-temannya.

Baca Juga: Cekoki Atta Halilintar dengan Tumis Sayur Tauge, Aurel Hermansyah: Bahaya Entar Subuh Abang 'Bangun'

Hal ini juga kerap dilakukan oleh para selebriti.

Salah satunya adalah selebriti cantik, Olla Ramlan.

Baru-baru ini, ia berziarah ke makam sang ayah, Muhammad Ramlan.

Melalui akun Instagram pribadi miliknya @ollaramlanaufar, ia mengunggah fotonya tengah berada di samping pusara sang ayah.

Baca Juga: Biasa Jadi Musisi, Dul Jaelani Cerita Pengalaman Pertama Main Film Layar Lebar: Nggak Ada Break!