Find Us On Social Media :

Rumah Tangganya Terlihat Adem Ayem, Terbongkar Kebohongan Roger Danuarta yang Tak Diketahui sang Istri, Ternyata Cut Meyriska Sudah Curiga Sejak Lama: Dari Aku Hamil sampai Anakku 8 Bulan

By Nisrina Khoirunnisa, Selasa, 13 April 2021 | 14:10 WIB

Roger Danuarta dan Cut Meyriska

Laporan Wartawan Grid.ID, Nisrina KhoirunnisaGrid.ID - Pasangan Roger Danuarta dan Cut Meyriska selalu terlihat adem ayem sejak menikah 2019 lalu.Bahkan, Roger Danuarta dan Cut Meyriska langsung dikaruniai anak pertama usai satu tahun pernikahannya di tahun 2020.Diberi nama Shaquille Kaili Danuarta, Roger Danuarta dan Cut Meyriska tampak kompak saat merawat buah hatinya.Tentu saja Roger dan Cut Meyriska kini hidup bahagia bersama setelah melewati lika-liku perjuangan hubungannya.

Baca Juga: Roger Danuarta Akui Makin Sering Bohong Setelah Menikah, Cut Meyriska Syok Mendengar Pengakuan sang Suami : Kok Pas Nikah Malah?Pasalnya, ayah Cut Meyriska sempat tak merestui hubungan anaknya dengan Roger Danuarta yang pernah terlibat kasus narkoba.Namun berkat usaha terus menerus, Roger dan Cut Meyriska berhasil luluhkan hati ayahnya untuk mendapat restu menikah.Di balik pernikahannya yang lurus tanpa prahara sedikitpun, ternyata Roger Danuarta pernah lakukan kebohongan kepada istrinya.Hal itu terungkap lewat video unggahan Youtube Uya Kuya TV pada Senin (12/4/2021) saat Roger Danuarta dihipnotis oleh suami Astrid Kuya.

Baca Juga: Selama Ini Dikenal Sabar dan Penuh Perhatian, Roger Danuarta Rupanya Sering Menyimpan Rasa Kesal pada Cut Meyriska : Dia Lebih Parah dari Bareskrim"Gue pengen jujur, sebenarnya gue udah beli PS yang paling baru. Iya (PS5), udah sebulan, gue taroh di rumah temen," aku Roger yang sedang tak sadarkan diri karena dihipnotis oleh Uya Kuya.Berdalih pergi ke dokter gigi, ternyata Roger Danuarta asyik bermain playstation di rumah temannya.