Find Us On Social Media :

Nagita Slavina Ngaku Berjerawat Saat Hamil Anak Kedua, Ini Penyebab Bumil Sering Jerawatan Beserta Cara Mengatasinya!

By Devi Agustiana, Senin, 19 April 2021 | 04:00 WIB

Tak seperti kehamilan pertama, saat mengandung anak kedua, Nagita Slavina mengaku alami jerawat.

Baca Juga: Dinda Hauw dan Rey Mbayang Berharap Jenis Kelamin Anak Pertamanya Laki-Laki, Begini 6 Tips agar Peluang Hamil Bayi Laki-Laki Lebih Besar!

Wanita yang rentan berjerawat selama periode menstruasi memiliki kemungkinan lebih besar mengalami jerawat saat hamil,.

Tapi tenang saja, kehamilan dan jerawat pascapartum biasanya bersifat sementara.

Ini kemungkinan akan hilang begitu hormon kembali normal.

Baca Juga: Kunyit Tidak Boleh Dikonsumsi Berlebihan Oleh Orang dengan 3 Kondisi Ini, Termasuk Wanita Hamil

Berikut beberapa tips untuk mengatasi jerawat saat hamil:

1. Cuka sari apel

Campurkan satu bagian cuka sari apel mentah tanpa filter ke dalam tiga bagian air.

Ini akan menghasilkan toner yang kaya akan enzim alami dan asam alfa hidroksi.

Rendamlah bola kapas dengan campuran cuka sari apel yang diencerkan dan oleskan ke kulit untuk menyerap minyak.

Penting untuk mengencerkan cuka sari apel dengan air suling, dan jika terjadi kekeringan yang berlebihan, perawatan ini harus dihentikan.

Baca Juga: Putri Pertama Baru Berumur Sebulan, Asmirandah Ungkap Ingin Tambah Momongan, Ini yang Perlu Disiapkan Ketika Hamil Lagi Saat Anak Masih Bayi