Pada saat itu, Ramadan akan berlangsung selama titik balik matahari musim dingin, hari terpendek dalam setahun.
Dirangkum TribunTravel dari Al Jazeera, berikut lima negara dengan waktu puasa terpanjang di dunia:
1. Greenland: 19 jam 57 menit
2. Islandia: 19 jam 56 menit
3. Finlandia: 19 jam 09 menit
4. Swedia: 18 jam 58 menit
5. Skotlandia: 18 jam 36 menit
Baca Juga: 5 Rahasia Atur Uang Bagi Anak Kuliahan, Perhatikan Anggaran Biaya Hidup Ini!
Seperti yang diketahui, kelima negara tersebut terletak di utara Bumi.
Selain kelima negara tersebut, ada juga negara-negara di paling utara Bumi di mana matahari tidak tenggelam.
Dilaporkan, tahun ini matahari tidak terbenam dari 20 April hingga 22 Agustus.