Tentu sebutan tersebut sangat sederhana, mengingat ibunda Luna merupakan wanita asli Austria.
Selain itu, panggilan itu sangat sederhana bagi Luna Maya, yang kini menjadi artis kondang Tanah Air dengan penghasilan Rp 250 juta per episode. Belum lagi penghasilannya sebagai pengusaha.
Mendengar Luna memanggil orang tuanya dengan sebutan 'Ibu', netizen pun membanjiri kolom komentar pada unggahan Luna Maya itu.
"Saluuuutttt Luna kamu bener bener humble. Luna yang notabene half (Indonesia n Austria) manggilnya IBU. Sukses selalu Luna," tulis Ndri.
"Barakkalah Luna semoga Luna segera membuat ibunda semakin bahagia,,semoga Allah segerakan jodohnya amiin," komentar Ani Mulyani.
"Suka liat keluarga ini. Walaupun lunmay artis papan atas tp keluarganya gak sok ikut ngartis. Lunmay jg keren di jkt dia superstar tp begitu pulkam dia lepaskan keartisannya, dia pulang sbg anak dan saudara dr keluarga sederhana ini," tulis Anti why.
"Kak Luna manggil ibu&mengingatkan agar ibuny pindah k tmpt yg lbh nyaman(maksud ibu mgkn ngalah, spy tmpt it dipkek kak Luna)," imbuh Hakan Zafran.
Artikel ini telah tayang di Grid.ID dengan judul, Kini Tajir Melintir Jadi Artis Ibukota dengan Bayaran Rp 250 Juta per Episode, Cara Luna Maya Panggil Ibundanya yang Bertampang Bule Asli Austria Bikin Netizen Takjub: Artis Papan Atas Tapi Keluarganya Gak Sok Ngartis!
(*)