4. Mencerahkan bokong gelap - Ekstrak apel
Terakhir, nggak kalah ampuh dari tomat dan lemon adalah apel.
Selain sehat untuk kamu konsumsi, apel juga berfungsi mencerahkan kulit yang gelap.
Ekstrak apel bekerja dengan cara mengikis sisa-sisa sel kulit mati di bagian bokong yang gelap.
Menggunakan ekstrak apel secara rutin dipercaya bakal bikin area gelap menjadi cerah secara perlahan. (*)