Find Us On Social Media :

Tengah Kandung Bayi Pertamanya dengan Sule, Nathalie Holscher Tak Jalani Puasa di Ramadhan Pertamanya, Anak Bungsu sang Komedian: Belum Boleh sama Dokter

By Nisrina Khoirunnisa, Rabu, 28 April 2021 | 12:57 WIB

Keluarga Nathalie Holscher dan Sule.

Sule pun bertanya kepada Ferdi mengapa ibundanya tidak berpuasa saat itu.

"Jadi, Bundanya nggak sahur hari ini? Kenapa?" tanya Sule.

Sudah paham betul bahwa Nathalie Holscher tengah hamil, Ferdi menjelaskan alasan ibundanya tak jalani puasa Ramadhan.

"Nggak, soalnya belum boleh sama dokternya," jawab Ferdi.

Baca Juga: Rumah Tangga Ayahnya dengan Nathalie Holscher Sempat Kisruh, Rizky Febian Ungkap Perasaan Sebenarnya Kepada Sang Ibu Tiri, Boy William: Itu Bunda, Apa Sister Lu?

Tak hanya itu, Sule bertanya kepada Ferdi soal bayi yang dikandung Nathalie.

"Kamu dedek bayinya maunya cewek apa cowok?" timpal Sule.

Tampak legawa, Ferdi balas pertanyaan Sule dengan jawaban bijak.

"Se-dikasihnya aja," balas Ferdi.

Bahkan, Ferdi ternyata mengetahui cerita dari mulut ke mulut mengenai jenis kelamin yang dikandung ibu hamil berdasar perilakunya.

"Tapi katanya mah ya, kalau orang hamilnya kalau tidur mulu, atau nggak lemes, katanya bayinya teh cowok," tukas Ferdi.

(*)