4. Eyeliner cair satu kali gores
Kesalahan yang begitu banyak wanita buat adalah membuat eyeliner cair dalam satu kali garis.
Cara membuat eyeliner dengan bahan cair ini perlu dilakukan dalam beberapa kali agar terlihat sempurna.
Kamu bisa membuat banyak garis kecil, lalu kamu dapat menghubungkannya.(*)