Find Us On Social Media :

Sempat Positif Covid-19 Saat Jalani Persidangan Kasus Korupsi, Mark Sungkar Kini Diperbolehkan Keluar dari Rutan Kejaksaan Agung

By Mahdiyah, Kamis, 6 Mei 2021 | 12:40 WIB

Mark Sungkar keluar dari kejaksaan agung.

Laporan Wartawan Grid.ID, MahdiyahGrid.ID - Sidang dugaan kasus korupsi yang dilakukan oleh Mark Sungkar masih terus berjalan.Sebelumnya, ia dikabarkan terjangkit virus Corona.Baru-baru ini dirinya dinyatakan sembuh dari paparan virus membahayakan itu.Bahkan, baru-baru ini dirinya keluar dari rutan kejaksaan agung.Mengutip WARTAKOTAlive.com pada Kamis (6/5/2021), ayah Zaskia Sungkar itu keluar dari rutan dan resmi menjadi tahanan kota.Hal itu berdasarkan dari permohonan penangguhan penahanan yang telah dikabulkan oleh Majelis hakim Pengadilan Tipikor Jakarta.

Baca Juga: Resmi Jadi Tahanan Kota, Mark Sungkar: AlhamdulillahDirinya mengaku bersyukur karena diijinkan untuk keluar dari rutan."Saya bersyukur sekaligus berterima-kasih ke sahabat, teman, penjabat, tetangga, istri, maupun keluarga yang mendoakan," ujarnya.