Menurut Hanung, Kanna diambil dari bahasa Arab yang artinya cantik dan Sybill dari bahasa Ibrani yang berarti Nabi.
Sedangkan Bramantyo adalah nama akhir dari Hanung yang artinya api.
Kala Madali Bramantyo
Selang 3 tahun dari kelahiran anak pertamanya, Zaskia melahirkan anak keduanya melalui persalinan normal pada 2 Agustus 2013.
Anak kedua Zaskia dan Hanung kemudian dinamakan Kala Madali Bramantyo atau biasa dipanggil Kala.
Baca Juga: Sekuat dan Setangguh Sosoknya, Ternyata Inilah Arti Nama Buah Hati Mutia Ayu dan Glenn Fredly
Hanung mengungkapkan bahwa arti nama Kala adalah waktu dalam bahasa Sansekerta dan Madali artinya keindahan yang diambil dari bahasa Ibrani.
Bhai Kaba Bramantyo
Zaskia dan Hanung akhirnya dikaruniai anak laki-laki pertama pada 27 Februari 2016 yang diberi nama Bhai Kaba Bramantyo atau Kaba.
Diketahui bahwa Zaskia harus melalui persalinan secara operasi caesar untuk melahirkan anak ketiganya ini.