Laporan Wartawan Grid.ID, Hananda Praditasari
Grid.ID - Dalam sebuah hubungan, memang tidak mudah untuk mengatasi depresi akibat perselingkuhan.
Ketika seseorang tengah menghadapi pengkhianatan, mereka tidak tahu bagaimana ia harus bertindak.
Bukan hanya kerena harinya terluka, kepercayaan mereka pada pasangannya juga telah hancur.
Perselingkuhan adalah penyebab utama perceraian dan perpisahan antara pasangan.
Bahkan kejadian buruk ini juga dapat menyebabkan banyak masalah psikologis serta keharmonisan keluarga.
Lantas bagaimana mengetahui tanda-tanda pasangan kita selingkuh atau tidak?
Melansir dari steptohealth.com pada Rabu (26/05/2021), berikut adalah ciri-ciri yang perlu kamu kenali.
Baca Juga: 5 Cara Menolak Ajakan Kencan dengan Sopan dan Tanpa Menyakiti Perasaan
1. Mencoba Menghindari Keintiman
Jenis perselingkuhan ini biasanya memengaruhi kedua anggota pasangan karena kedua orang tersebut tidak setia.
Kasus ini biasanya menjadi ciri khas orang-orang yang mengalami kesulitan mengikat atau masalah keterikatan.
2. Menghindari Konflik
Kasus ini bertolak belakang dengan kasus sebelumnya.
Ciri-ciri yang menjadi ciri orang tipe ini antara lain berasal dari keluarga konvensional.
Mereka sering tumbuh dalam rumah tangga dengan norma-norma yang kaku di mana menunjukkan emosi seperti marah dan sedih dipandang rendah.
Baca Juga: Wajib Tahu! Ini 4 Tanda-tanda Bahwa Pasangan Kamu Benar-benar Setia
Perselingkuhan para penghindar konflik biasanya muncul antara 5 dan 10 tahun pernikahan.
(*)