Padahal Ivan Gunawan sendiri, sebelumnya sudah sering kali melontarkan perihal perasaannya kepada Ayu Ting Ting.Namun lagi-lagi, niatan tersebut belum mendapatkan gayung bersambut dari sang biduan.Meski begitu, hasrat kecintaan seorang Ivan Gunawan kepada Ayu Ting Ting tampaknya tak membuatnya menyerah.Bagaimana tidak, yang paling terbaru, Igun kembali kepergok berusaha mengungkapkan cinta lagi kepada Ayu.Melansir dari postingan Instagram pribadinya yang diunggah Selasa (25/5/2021), Ivan Gunawan tampak mengunggah potret dirinya bersama Ayu Ting Ting.