- Melecehkan orang lain secara emosional, verbal, atau fisik.
- Menunjukkan peningkatan atau penurunan nafsu makan secara tiba-tiba.
- Kehilangan barang berharga atau uang.
- Mulai melanggar jam malam atau menyelinap keluar rumah.
- Menolak untuk memberi tahu orangtua ke mana mereka pergi.
- Memberi alasan untuk perilaku buruk.
- Menghabiskan banyak waktu di kamar.
- Kebohongan tentang kegiatan atau ke mana mereka pergi.
Anak juga bisa menyembunyikan barang-barang terkait narkoba di saku atau kamarnya, termasuk kertas linting rokok, pipa, botol kaca kecil, kantong plastik, biji-bijian, bubuk, dan banyak lagi.
Adapun tanda anak yang menggunakan narkoba, maka di sekolah akan menunjukan perilaku:
- Mengalami penurunan nilai secara tiba-tiba.