Find Us On Social Media :

Hey Ladies! Ini 5 Langkah Agar Perempuan Bisa Mandiri Secara Finansial, Nomor 3 Paling Penting

By Devi Agustiana, Kamis, 10 Juni 2021 | 12:21 WIB

Sudah atau belum menikah, wanita harus belajar mandiri secara finansial. Ikuti 5 tips ini.

Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana

Grid.ID – Mandiri secara finansial sebenarnya harus dirasakan semua orang.

Tak memandang jenis kelamin atau status sosial, sudah selayaknya seseorang harus bertanggung jawab pada keuangan sendiri, termasuk perempuan.

Baik sudah menikah atau belum, kemandirian finansial akan sangat berarti bagi hidup.

Ada beberapa tips yang bisa dilakukan agar wanita bisa mandiri secara finansial.

Grid.ID melansir dari laman Missmalini.com, 6 tips mandiri secara finansial untuk wanita.

1. Punya tujuan

Langkah pertama untuk mendapatkan kemandirian finansial adalah memiliki tujuan akhir.

Apakah itu untuk pensiun atau pendidikan dan pernikahan anak-anaknya.

Hanya setelah wanita punya tujuan, mereka dapat mulai berinvestasi dan hal lainnya.

Baca Juga: Anti Berutang, Lucinta Luna Berhasil Membayar Tunai Hunian Seharga Rp 5 Miliar! Simak Keuntungan Membeli Rumah Secara Tunai