Find Us On Social Media :

Pantang Menyerah Hubungi Kedua Buah Hatinya, Tsania Marwa Yakin Anaknya akan Kembali meski Kini Tinggal dengan Atalarik Syah: Umi Yakin...

By Maria Novika, Senin, 28 Juni 2021 | 13:09 WIB

Meski tidak bisa bertemu anak-anaknya yang tinggal dengan Atalarik Syah, Tsania Marwa yakin buah hatinya akan kembali padanya.

Tsania tampak mengunggah sebuah video berisi ucapan ulang tahun untuk putrinya dan juga pesan.Doa untuk ulang tahun putrinya pun diungkapkan dalam video panjang tersebut."Semoga di ulang tahun keenam Shabira ini umi berdoa semoga Shabira dan abang Syarif mendapat kebahagiaan yang hakiki," ujar Tsania."Yaitu bisa tinggal dan hidup, dan umi asuh sepenuhnya dengan ibu kandung kalian yaitu umi, itu doa umi dalam keadaan sehat dan bahagia semuanya," sambungnya.

Baca Juga: Tsania Marwa Hampir Menangis Kenang Hanya Bisa Hadir Sekali dari Enam Ulang Tahun Putrinya, Mantan Istri Atalarik Syah Tegarkan Hati: Suatu Hari Kita Akan Mengerti...