Find Us On Social Media :

Bakal Usung Adat Minang Buat Pernikahan dengan Lesti Kejora, Rizky Billar Peringatkan Calon Istri Soal Suntiang: Berat...

By Silmi Nur Aziza, Senin, 28 Juni 2021 | 13:49 WIB

Rizky Billar dan Lesti Kejora.

Hal itu diungkapkan oleh Rizky Billar lewat sebuah video di kanal Youtube Intens Investigasi pada Sabtu (26/6/2021).

“Dede senang ketika ada beberapa artis minang yang menggunakan suntiang,” ujar Rizky Billar.

Billar juga menambahkan bahwa calon istrinya menilai artis-artis tersebut terlihat menawan dengan hiasan kepala suntiang.

“Ketika lihat foto, wah cantik ya kak,” ujar aktor asal Medan itu.

Namun, tahukah kamu bahwa suntiang memiliki bobot yang cukup berat?

Ya, bahkan berat hiasan kepala asal Minang itu dapat mencapai tujuh kilogram.

Rizky Billar juga mengungkap hal itu pada awak media.

Baca Juga: Baru Ngaku Pernah Terjerat Cinta Segitiga saat Mendekati Lesti Kejora, Rizky Billar Bikin Calon Istrinya Tak Habis Pikir saat Utarakan Hal Ini!