Find Us On Social Media :

Begini Cara Mencuci Sweater Bahan Wol yang Benar, Ternyata Pakai Cuka dan Tidak Boleh Diperas loh!

By Devi Agustiana, Jumat, 2 Juli 2021 | 20:40 WIB

Tidak bisa disamakan, mencuci sweater bahan wol punya teknik tersendiri agar tidak mudah rusak.

Bagaimana dengan cara mengeringkan sweter?

Sebaiknya mengeringkan dengan udara alami saja.

Apabila menggunakan pengering, maka bisa membuatnya menyusut.

Sebaian informasi tambahan, jangan pula memeras sweater.

Setelah dicuci, letakkan saja di atas handuk putih tebal dan gulung, barulah peras dengan lembut.

Dengan begitu, dijamin sweater akan bersih dan tidak mudah rusak.

(*)