Find Us On Social Media :

Ajaib! Daun Cabai Ternyata Memiliki Manfaat untuk Meremajakan Kulit, Salah Satunya Mencegah Timbulnya Jerawat

By Hananda Praditasari, Selasa, 13 Juli 2021 | 06:18 WIB

Daun Cabai

3. Masker Wajah

Satu lagi trik kecantikan dengan daun cabai yang bermanfaat untuk masker wajah.

Bagaimana cara melakukannya? Kamu bisa mencampurkan daun cabai dengan air beras.

Baca Juga: Bikin Nyesel karena Baru Tahu, Mandi dengan Air Garam Setiap Hari Bisa Bikin Perubahan Besar untuk Kulit, Salah Satunya Bikin Glowing!

Kemudian, oleskan ke wajah sekitar lima belas menit.

4. Mouthwash

Ini adalah trik tradisional untuk membersihkan mulut.

Lantas bagaimana cara membuatnya? Rebus beberapa daun segar dan saring.

Kemudian kamu bisa mencuci dan berkumur dengan cairan itu.

Ya, ini akan menyegarkan mulut dan bernafas.

5. Gangguan Kulit

Kalian pasti pernah mengalami gangguan kulit seperti benjolan kecil akibat gigitan serangga seperti nyamuk.

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu, Mulai Sekarang Lakukan 4 Hal Mudah Ini demi Kulit Cerah dan Sehat Sepanjang Hari

Nah, cara alternatif untuk mengatasinya adalah dengan mengoleskan daun cabai pada kulit yang benjol dan merah.

Selamat mencoba dan semoga bermanfaat ya guys!

(*)