Find Us On Social Media :

Ada yang Berbeda dari Sosok Maudy Ayunda Selepas Lulus Kuliah dari Stanford University, Karakternya Disebut Berubah

By None, Senin, 12 Juli 2021 | 17:31 WIB

Potret Maudy Ayunda

"Aku sadar I just wanna be happy and I wanna keeping the reason of many smiles," kata Maudy.

Pelajaran sederhana lain yang dia peroleh selama kuliah di sana adalah tentang komunikasi. Maudy merasa jauh lebih nyaman ketika memberi dan menerima kritikan.

"For the first time in my life, I think I'm so much more comfortable with giving and receiving feedback," ujarnya dalam kanal YouTube Maudy Ayunda.

"Mengkritik dan menerima kritik itu aku udah ngerasa normal," jelasnya.

Bahkan menurutnya, orang yang tidak bisa menerima kritikan justru akan merugi.

"Aku sekarang ngerasa bahwa orang yang tidak bisa menerima kritik itu rugi berat," ucap Maudy.

"Karena itu kesempatan untuk tumbuh banget, dan untuk memperbaiki sebuah hubungan," lanjut Maudy Ayunda.

Baca Juga: Puji Setinggi Langit Sohib-sohibnya yang Turut Menganyam Pendidikan di Universitas Bergengsi Dunia, Maudy Ayunda: Manusia-Manusia Luar Biasa!

 (*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Maudy Ayunda Mengaku Ada Perubahan Setelah Lulus dari Stanford University"