Find Us On Social Media :

Anti Gagal! Cukup Pakai 4 Teknik Sederhana Ini, Daging Olahan Kamu Dijamin Langsung Empuk

By Silmi Nur Aziza, Jumat, 16 Juli 2021 | 17:43 WIB

Ilustrasi daging kambing

Jika kamu tidak memilikinya, kamu dapat menggores permukaan dengan pola garis melintang dengan pisau atau menggunakan garpu untuk membuat lubang kecil pada daging.

2. Gunakan rendaman

Menggunakan bahan-bahan asam seperti jus lemon, cuka atau buttermilk tidak hanya menambah cita rasa tetapi juga memecah protein keras.

Pastikan kamu tidak membiarkannya terlalu lama di rendaman.

Baca Juga: Daging Rp 1,2 Juta Diboyong ke Andara, Raffi Ahmad Bikin Nagita Slavina Senyum-senyum usai lontarkan Kalimat Romantis ini saat Masak Bareng, Netizen: Berkah PPKM!

30 menit hingga dua jam dalam rendaman sudah cukup.

Dan jika berlebihan, dagingmu akan menjadi terlalu lunak dan lembek.

3. Garam

Garam mengeluarkan kelembapan dari dalam daging, memusatkan rasa dan menciptakan air asin alami.

Tidak seperti bumbu marinasi/rendaman, kamu bisa mengasinkan daging hingga 24 jam sebelumnya.

4. Iris melawan serat

Semua potongan daging memiliki serat otot panjang yang membentang di seluruh bagiannya.

Baca Juga: Gemar Tampil Mengenakan Pakaian Unik, Intip Pemotretan Melly Goeslaw Saat Kenakan Gaun Megah Bak Ratu dari Negeri Dongeng

Jika kamu membuat potongan sejajar dengan serat otot, kamu akan membutuhkan tenaga ekstra untuk mengunyahnya.

Sebaliknya, potong melintang pada serat otot sehingga daging akan lebih mudah dikunyah.

 (*)