Kalau nagita, kata Mbok Yem tidak pernah berpacaran.
"Mbak Gigi enggak pacaran sama sekali, yakin," kata Mbok Yem dengan nada yakin, dikutip Grid.ID dari Youtube Mama Rieta.
Baca Juga: Tersentuh! Ini Alasan Pengasuh Nagita Slavina Setia Bekerja Puluhan Tahun dengan Rieta Amilia
Sementara itu, sangat berbeda dengan sang adik, Marsha Tengker.
Kalau adik Nadita Slavina ini menurut Mbok Yem sering memiliki pacar.
"Kalau Mbak Caca pacarnya banyak juga ya," tandasnya.
(*)