Find Us On Social Media :

Bingung Kenapa Sering Dikerubungin Nyamuk Dibanding Orang Lain? Mungkin Kamu Bagian dari 5 Target Favorit Si Serangga Ini

By Silmi, Jumat, 30 Juli 2021 | 14:00 WIB

Gigitan nyamuk

Seperti yang dilansir dari Says.com, Jerry Butler, seorang profesor dari University of Florida mengatakan bahwa satu dari 10 orang memang dikatakan menarik bagi nyamuk.

Well, inilah 5 alasan kenapa kamu sering banget digigit nyamuk.

1. Punya Golongan Darah O

Menurut para peneliti, beberapa golongan darah memang punya rasa yang lebih manis dari yang lain.

Baca Juga: Mulai Sekarang Jangan Dibuang, Kulit Petai Ternyata Bisa Mengusir Nyamuk secara Alami hingga Obati Rasa Gatal Akibat Gigitannya, Begini Caranya

Sebuah penelitian mengungkapkan bahwa orang dengan golongan darah O 83% lebih mungkin buat digigit nyamuk.

Nah, beruntung buat kamu yang memiliki golongan darah A.

Disebutkan bahwa nyamuk tak menyukai golongan darah ini. Sementara itu, golongan darah B berada di tengah-tengah.

2. Punya Badan Gemuk

Nyamuk ternyata juga lebih menyukai orang yang berbadan gemuk, loh.

Hal ini berhubungan dengan metabolisme tubuh kita.

Baca Juga: Nyesel Kalau Nggak Nyoba, 5 Tanaman Ini Ampuh Mengusir Nyamuk dan Menghias Rumah