Namun, semesta juga memiliki andil yang besar untuk itu. Sehingga, ambilah pelajaran dari mimpi tertinggal pesawat jika kamu pernah mengalaminya.
Melansir Luciding.com, Kamis (5/8/2021) jika ada seseorang di dalam pesawat tersebut, ini menjadi salah satu petunjuk yang sangat penting.
Itu berarti bahwa kamu kehilangan jati diri dari sosok yang telah meninggalkanmu tersebut.
Jika sosok di dalam pesawat tersebut adalah kekasihmu, maka dapat diartikan jika kamu sedang merasa gelisah dan kecewa dengan perubahan sikapnya.
Mungkin kekasihmu memiliki proyek baru sehingga waktu yang diberikan untukmu berkurang dari sebelumnya.
Maklumilah, karena hal serupa tak sepenuhnya negatif.
Arti mimpi tertinggal pesawat memiliki makna mendalam yang dapat dijadikan peringatan serta motivasi.
(*)