Find Us On Social Media :

Bau Amis pada Ikan Pasti Hilang, Rahasianya Pakai 6 Bahan Sederhana dan Murah Meriah ini!

By None, Jumat, 6 Agustus 2021 | 08:31 WIB

ilustrasi ikan mentah

Ini adalah trik lama dari India.

Cukup campur tepung maizena, garam, dan bubuk kunyit.

Kemudian, balur ke seluruh permukaan ikan dan diamkan minimal selama 30 menit.

Setelah itu, cuci ikan di bawah air mengalir sebelum dimasak.

Tidak perlu khawatir tentang rasa ikan, karena kunyit adalah bahan yang baik untuk menyingkirkan bau amis ikan dengan efektif.

Baca Juga: Tolong Hindari Ikan Air Tawar yang Sering Dijadikan Lauk ini, Bahayanya Bisa Ancam Satu Keluarga!

3. Cuka, Baking Powder, dan Lemon

Cuka, baking powder, dan lemon membantu untuk menurunkan sekitar 50% bau amis dari ikan.

Cukup campur cuka/baking powder/lemon dengan air segar, lalu gunakan untuk merendam ikan sekitar lima menit.

Setelah itu, keluarkan ikan, bilas, dan keringkan dengan handuk kertas sebelum ikan dimasak.

4. Abu Kayu