Banyak orang yang beranggapan bahwa menghancurkan obat lalu dibuang melalui wastafel atau toilet saja sudah cukup.
Namun, melansir Kompas.com, tidak semua obat bisa disingkarkan dengan cara seperti ini karena ada beberapa obat yang bisa mempengaruhi lingkungan.
Ketiga, simpan campuran tersebut dalam wadah yang bisa ditutup agar tidak tumpah ataupun bocor.
Keempat, kamu baru bisa membuangnya ke tempat sampah bersamaan dengan sampah lainnya.
Kelima, jangan lupa untuk menghilangkan seluruh informasi pribadi yang biasanya menempel pada kemasan obat.
Kamu bisa merusak kemasan obat yang terbuat dari plastik dengan mengguntingnya kecil-kecil.
Sedangkan wadah kemasan obat berupa botol kaca bisa dipecahkan terlebih dahulu sebelum dibuang ke tempat sampah.
(*)