Bahaya ini terkadang tidak kita sadari karena tahu putih memiliki rasa yang enak.Apalagi dengan harga yang terjangkau pasti membuat kita memilih makan tahu putih setiap hari.Terbuat dari susu kedelai, tahu menjadi sumber yang kaya protein, kalsium dan zat besi.100 gram tahu memiliki sekitar 65-70 kalori.Banyak ahli kesehatan menyarankan tahu kepada penderita diabetes dan pasien jantung.Tetapi, seperti yang kita ketahui, terlalu banyak mengonsumsi sesuatu juga dapat memberikan risiko kesehatan.1. Membuat pencernaan protein menjadi sulitTerlalu banyak mengonsumsi tahu justru bisa menjadi masalah.
Baca Juga: 5 Fakta Unik Mi Instan Asal Indonesia, Jadi Makanan Terlezat hingga Viral di Berbagai NegaraDr. Anju mengatakan, "Meskipun tahu penuh dengan protein tanpa lemak, terlalu banyak protein dapat membuat penyerapan protein menjadi sulit."2. Akumulasi asam urat
Baca Juga: Satu Indonesia Harus Tahu! Ternyata Cara Masak Nasi di Rice Cooker ini Justru Bisa Bahayakan Nyawa