Tak lupa, AHY juga mengaku senang dengan apa yang dilakukan ayahnya belakangan ini."Saya dan keluarga merasa senang sekali mendapatkan karya indah ini. Tapi yang lebih membuat kami senang adalah karena Pepo kini benar-benar bisa menemukan kedamaian dan kebahagiaan baru melalui karya-karya lukisnya, yang juga merupakan ekspresi dari pemikiran dan perasaannya." tambah AHY.Terakhir, AHY mengucap rasa terimakasih dan mendoakan SBY agar selalu diberikan kesehatan dan panjang umur."Terima kasih Pepo. Hanya doa terbaik yang bisa kami berikan, Semoga Pepo panjang umur, sehat selalu, serta bahagia lahir dan batin," tulis AHY.(*)