Laporan Wartawan Grid.ID, Fidiah Nuzul Aini
Grid.ID - Setahun yang lalu, hati Mutia Ayu remuk gegara ditinggal pergi Glenn Fredly saat putrinya masih berusia 40 hari.
Hatinya remuk usai setahun lalu ditinggal pergi Glenn Fredly saat putrinya masih berusia 40 hari, Mutia Ayu mendadak bagikan pesan sendu menyayat hati ini untuk mendiang sang suami.
Bahkan, pesan sendu Mutia Ayu itu sukses bikin netizen mewek.
Tentu kalian sudah tak asing dengan sosok Mutia Ayu.
Mutia Ayu merupakan istri dari mendiang Glenn Fredly.
Namun kini Mutia Ayu harus pontang-panting hidup seorang diri usai ditinggal pergi Glenn Fredly untuk selama-lamanya.
Diketahui, Glenn Fredly meninggal dunia pada Rabu, 8 April 2020 pukul 18.47 WIB.
Suami Mutia Ayu ini mengembuskan napas terakhirnya di RS Setia Mitra Fatmawati.
Glenn Fredly meninggal dunia lantaran penyakit meningitis yang dideritanya.
Banyak yang tak percaya dengan kabar meninggalnya penyanyi berusia 44 tahun tersebut.
Glenn Fredly meninggal dunia secara mendadak dan tentu saja mengejutkan banyak pihak termasuk sang istri, Mutia Ayu dan sang buah hati, Gewa Atlana Syamayim Latuihamallo.
Hal ini lantaran Glenn Fredly selama ini tak pernah memperlihatkan sakit yang ia derita.
Mutia Ayu yang belum genap satu tahun dinikahi Glenn Fredly pun harus kehilangan sang suami untuk selamanya.
Padahal Mutia Ayu dan Glenn Fredly baru saja dikaruniai anak pertama yang bernama Gewa Atlana Syamayim Latuihamallo.
Baru 40 hari menyandang status sebagai ayah, Glenn Fredly justru harus pergi meninggalkan putri semata wayangnya.
Hal itu tentu saja membuat Mutia Ayu harus tegar melepas kepergian Glenn Fredly demi anak semata wayangnya.
Kini besarkan sang putri seorang diri usai ditinggal pergi Glenn Fredly untuk selama-lamanya, baru-baru ini Mutia Ayu mendadak bagikan pesan sendu menyayat hati untuk mendiang sang suami.
Ada apa?
Pesan tersebut dibagikan Mutia Ayu melalui akun Intagram pribadinya @mutia_ayuu, Minggu (15/8/2021).
Dalam unggahannya, Mutia Ayu membagikan sebuah potret sang putri kesayangan yang sedang memandangi foto sang ayah.
Mutia Ayu tampak mengambil potret sang buah hati dari belakang sehingga hanya terlihat punggungnya saja.
Baca Juga: Sekuat dan Setangguh Sosoknya, Ternyata Inilah Arti Nama Buah Hati Mutia Ayu dan Glenn Fredly
Namun secara jelas, putri Mutia Ayu dan Glenn Fredly itu sedang memandangi foto dari sang ayah yang selama ini belum pernah dijumpainya itu.
Sebab saat Glenn Fredly meninggal dunia, Gewa Atlana Syamayim Latuihamallo baru berusia 40 hari.
Sejak ditinggal pergi Glenn Fredly, Mutia Ayu belum pernah memperlihatkan wajah dari sang putri kesayangan.
Pada keterangan foto, Mutia Ayu tampak menuliskan sebuah pesan sendu menyayat hati dalam bahasa Inggris.
Bahkan, ia mengungkapkan apabila Gewa Atlana Syamayim Latuihamallo dan Glenn Fredly akan berada di dalam hatinya untuk selama-lamanya.
"Kalian berdua Selamanya (emoji).
Aku akan menjadi kekasihmu. Dan saya tahu jika Anda benar-benar peduli, aku akan selalu ada. Saya perlu memberitahumu ini. Tidak ada cinta lain seperti cintamu. Dan aku, selama aku hidupAku akan memberimu semua kesenangan"
"Hati dan jiwaku bisa memberi. Biarkan aku memelukmuSaya perlu memilikimu di dekat saya. Dan aku merasa bersamamu dalam pelukanku. Cinta ini akan bertahan selamanya," tulis Mutia Ayu.
Sontak unggahan tersebut langsung dibanjiri komentar dari para netizen.
Banyak netizen yang tampak menyematkan emoji menangis dalam komentar unggahan tersebut namun ada pula yang mendoakan Gewa.
"Semoga gewa dan mba mutia selalu diberi kebahagiaan, dan dimudahkan dalam menjalani hidup," tulis akun @jinnanahayun.
"Sehat selalu sayang tumbuhlah menjdi anak yg membangakan papa dan mama (emoji)," tulis akun @wikenpebriadi.
"Sehat selalu Gewa Tuhan memberkati dalam pertumbuhan (emoji)," tulis akun @dortjesesa.
"Keluarga yang selalu diberkati (emoji)," tulis akun @tiqshp.
(*)