Laporan Wartawan Grid.ID, Hananda Praditasari
Grid.ID - Arti nama anak yang terinspirasi dari alam memanglah sangat unik.
Namun sayangnya, tak semua orang mau memberikan arti nama yang berkaitan tentang alam untuk anaknya.
Nah, jika kalian tertarik kami akan memberikan nama berserta arti nama anak perempuan yang terinspirasi dari alam.
Melansir Kidadl.com, ini beberapa nama yang paling estetis untuk anak perempuan.
1. Azalea: Bunga kering.
2. Clover: Bunga padang rumput.
3. Dahlia: Dinamai bunga Dahlia.
Baca Juga: Wow, Inilah Deretan Arti Nama Gadis Hipster yang Keren dan Unik, Cek Yuk!
4. Daisy: Bunga populer ini jelas merupakan nama bayi yang hipster.
5. Flora: Bunga.
6. Hazel: Pohon Hazel.
7. Ivy: NTanaman Ivy.
8. Melati: Dari bunga Melati.
9. Juniper: Nama manis ini berasal dari semak yang memiliki buah beri dan digunakan untuk membuat gin.
10. Lily: Bunga Lily.
Baca Juga: Penuh Makna, Inilah Deretan Arti Nama Gadis Spanyol Terbaik dan Lengkap, Pas Banget Jadi Inspirasi!
11. Livi: Dari Olivia, namanya berarti Pohon Zaitun".
12. Magnolia: Bunga Magnolia.
13. Poppy: Dinamai setelah bunga Poppy.
14. Rose: Simbol cinta.
15. Sage: Ramuan nabi, ini adalah nama yang benar-benar menggemaskan.
16. Violet: Dari bunga biru atau ungu.
17. Willow: Orang yang berasal dari hutan willow.
Baca Juga: Penuh Makna Mendalam, Inilah Deretan Arti Nama Anak Perempuan yang Bernuansa Kebarat-baratan
(*)