Find Us On Social Media :

Sepele Tapi Berakibat Fatal, Berikut Gejala dan Tanda-tanda Pada Anak hingga Orang Dewasa Jika Tidur Tak Nyenyak

By Hananda Praditasari, Senin, 23 Agustus 2021 | 06:47 WIB

Hati-hati! Jangan lakukan 7 kebiasaan ini lagi kalau mau tidur nyenyak setiap malam.

Laporan Wartawan Grid.ID, Hananda Praditasari

Grid.ID - Sulit untuk menilai kualitas tidur berdasarkan kuantitas seseorang saja.

Pasalnya, tidur 8 jam tidak selalu berarti tidur malam yang nyenyak.

Lantas bagaimana kita mengetahui seseorang tidak tidur dengan nyenyak?

Untuk menilai apakah kamu dan orang lain yang cintai tidur dengan nyenyak, berikut adalah beberapa tanda dan gejala yang harus diwaspadai seperti yang telah dilansir dari Pinkvilla.com.

Gejala pada Anak

Pada anak-anak, tidur yang tidak sehat mungkin muncul sebagai:

1. Ketidakmampuan untuk berkonsentrasi atau hiperaktivitas.

Baca Juga: Awas! Bisa Fatal Kalau Orangtua Tidak Teliti, Begini Tips Memasukkan Jagung dalam MPASI Bayi, Jangan Sampai Membahayakan si Kecil