"Mereka memberikan ucapan selamat salam dengan menggunakan namaste," tukas Indra Bekti.
Ingin rangkaian pernikahannya lekas selesai, tentu Rizky Billar dan Lesti Kejora wajib mematuhi berbagai aturan pada masa pandemi Covid-19.
Hal tersebut jelas dilakukan oleh pengantin baru itu agar pernikahannya memberi dampak baik bagi masyarakat seantero negeri yang menyaksikan momen sakral Leslar.
(*)