Find Us On Social Media :

Yuk Intip Rahasia Orang Korea yang Awet Muda dan Berumur Panjang! Ternyata Cukup dengan Rutin Konsumsi Sayur Sejuta Umat Ini

By None, Selasa, 31 Agustus 2021 | 11:11 WIB

Ilustrasi orang Korea awet muda, Song Hye Kyo

Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

Ingin mencari sumber vitamin C selain jeruk dan jambu, jawabannya adalah lobak.

Satu cangkir lobak mentah mengandung 17 miligram vitamin C, menurut Departemen Pertanian Amerika Serikat .

Itu sekitar 20 persen dari asupan harian yang direkomendasikan masing-masing 90 miligram dan 75 miligram untuk pria dan wanita.

Menurut jurnal Nutrients , vitamin C mendukung fungsi kekebalan dengan meningkatkan aktivitas fagosit, atau sel yang bisa memakan kuman berbahaya.

Vitamin C juga bisa berperan sebagai antioksidan, seperti yang disebutkan di atas, yang berarti dapat melindungi sel dari kerusakan akibat radikal bebas.

Baca Juga: Tak Hanya Gadis Terkecil di Dunia yang Jalani Perawatan, Nenek Termuda di Indonesia Ini Juga Lakukan Berbagai Hal untuk Kesehatan dan Awet Muda

Melindungi jantung

Stres oksidatif dapat berkontribusi pada penyebab penyakit jantung .

Namun berkat dengan rutin makan lobak yang kaya akan antioksidan anthocyanin, maka bisa mengurangi risiko terkena penyakit jantung.

Menurut Journal of Translational Medicine , antosianin melindungi jantung dengan mencegah kerusakan jaringan yang disebabkan oleh stres oksidatif.

Antosianin juga dapat mengurangi tekanan darah tinggi, faktor risiko utama penyakit jantung.

Meningkatkan kesehatan pencernaan

Lobak mengandung serat larut dan tidak larut, yang masing-masing memiliki manfaat.

Baca Juga: Karier Suaminya Meroket Tajam Usai Bintangi Sinetron Si Doel Anak Sekolahan, Inilah Sosok Istri Mandra yang Cantik Jelita dan Awet Muda, Netizen Sampai Tak Percaya: Bang Itu Bener Bininya?