Find Us On Social Media :

Awas Jangan Disepelekan! Rambut Rontok Ternyata Menunjukkan Gejala Ini, Simak dan Segara Perbaiki Kerusakan yang Terjadi

By Novia, Jumat, 3 September 2021 | 19:26 WIB

Ilustrasi rambut rontok

Nah, bagi kalian yang kerap mengalami kerontokan rambut, ada baiknya untuk memperhatikan apa yang kalian konsumsi.

Beberapa makanan yang efektif memperbaiki kesehatan rambut di antaranya:

1. Vitamin A dan C

Ya, makanan yang mengandung vitamin A dan C akan berkontribusi pada produksi sebum.

Zat ini membuat rambut kita terkondisi dan juga mencegahnya rambut patah, karena zat minyak yang dikeluarkan oleh folikel rambut seimbang.

Untuk mendapatkan dua vitamin ini, kita bisa mengonsumsi bayam, brokoli, ubi jalar, labu, dan lainya.

2. Zat Besi

Salah satu manfaat dari tercukupinya zat besi adalah membantu mengantarkan darah ke sel-sel tubuh.

Baca Juga: Wah, Nyesel Baru Tahu Sekarang! Ternyata Begini Cara Mudah Mengatasi Rambut Rontok dan Bebas Ketombe Cuma Pakai Kulit Pisang